elektronika

Rangkaian Lampu Jalan Otomatis

Rangkaian Lampu Jalan Otomatis – Kadangkala saat pagi hari kita lupa mematikan lampu dijalan. Hal ini tentu akan membuat boros pemakaian daya listrik. Oleh sebab itu kali ini akan share mengenai Skema Rangkaian Lampu jalan otomatis yang menggunakan sensor cahaya (LDR). Sebenarnya rangkaian ini berfungsi sebagai saklar (switch) saja. Sehingga …

Pengertian Arduino, Fungsi dan Kegunaan Arduino

Pengertian Arduino, Fungsi dan Kegunaan Arduino – Arduino adalah pengendali mikro single-board yang bersifat open-source, diturunkan dari Wiring platform, dirancang untuk memudahkan penggunaan elektronik dalam berbagai bidang. Hardwarenya memiliki prosesor Atmel AVR dan softwarenya memiliki bahasa pemrograman sendiri. Saat ini Arduino sangat populer di seluruh dunia. Banyak pemula yang belajar …

Pengertian Baterai dan Jenis-jenis Baterai

Pengertian Baterai dan Jenis-jenis Baterai – Baterai adalah suatu alat yang digunakan untuk merubah suatu energi kimia yang disimpan menjadi energi listrik dan energi listrik yang didapatkan tersebut bisa digunakan untuk menghidupkan suatu perangkat elektronika. Hampir di semua perangkat elektronika yang portabel seperti ponsel, laptop dan beberapa barang yang lainnya …

Pengertian Kabel Data beserta Fungsi dan Jenis-jenis Kabel Data

Pengertian Kabel Data beserta Fungsi dan Jenis-jenis Kabel Data – Kabel Data adalah perangkat keras yang merupakan sarana sebagai penghubung antara ponsel dengan computer agar bisa berkomunikasi lewat port COM. Seperti halnya kabel printer, penghubung printer dengan computer sebagai sarana komunikasi antar dua perangkat keras. Dengan kata lain, apa yang …

Pengertian Hardisk Eksternal Beserta Fungsi, Kelebihan dan Kekurangan

Pengertian Hardisk Eksternal Beserta Fungsi, Kelebihan dan Kekurangan – Hardisk adalah salah satu komponen perangkat keras (hardware) pendukung komputer atau laptop yang menyediakan ruang untuk menyimpan data atau output dari proses data yang dilakukan oleh komputer dan manusia. Hardisk biasanya berbentuk kotak dan di dalamnya terdapat piringan tempat data-data tersimpan, …

Pengertian Scanner Beserta Sejarah, Fungsi, Jenis dan Cara Kerja Scanner

Pengertian Scanner Beserta Sejarah, Fungsi, Jenis dan Cara Kerja Scanner – Scanner adalah sebuah alat pemindai salah satu perangkat input pada komputer, merupakan suatu alat yang berfungsi untuk menduplikat objek layaknya seperti mesin fotokopy ke dalam bentuk digital. Scanner dapat menduplikat objek tersebut menggunakan sensor cahaya yang terdapat di dalamnya. …

Pengertian Back Panel Dan Fungsi Masing-Masing Port Panel Belakang Motherboard

Pengertian Back Panel Dan Fungsi Masing-Masing Port Panel Belakang Motherboard – Back Panel adalah sebuah perangkat keras (Hardware) yang menyatu dengan motherboard yang terdiri dari beberapa banyak port untuk keperluan tertentu. Dari namanya backpanel, terdiri dari 2 kata, yaitu back dan panel. back yang berarti belakang dan Panel yang berarti …

Pengertian Heatsink Beserta Fungsi dan Cara Kerjanya pada Komputer / Laptop

Pengertian Heatsink Beserta Fungsi dan Cara Kerjanya pada Komputer / Laptop – Kali ini saya akan membahas tentang Pengertian Heatsink dan Fungsinya. Heatsink adalah logam dengan design khusus yang terbuat dari alumuniun atau tembaga (bisa merupakan kombinasi kedua material tersebut) yang berfungsi untuk memperluas transfer panas dari sebuah prosesor. Sebuah …

Pengertian Proyektor LCD, Jenis, Fungsi dan Cara Kerja Proyektor LCD

Pengertian Proyektor LCD, Jenis, Fungsi dan Cara Kerja Proyektor LCD – Proyektor LCD merupakan salah satu jenis proyektor yang digunakan untuk menampilkan video, gambar, atau data dari komputer pada sebuah layar atau sesuatu dengan permukaan datar seperti tembok, dsb. Pengertian Proyektor LCD dan Jenisnya Pengertian Proyektor Secara Umum Pengertian Proyektor …

Pengertian Sistem Bus, Jenis dan Macam-Macam Bus Komputer

Pengertian Sistem Bus, Jenis dan Macam-Macam Bus Komputer – Selamat pagi sobat sekitar fisika, pada kesempatan mimin akan menjelasakna tentang sistem bus. Kalian sudah tau belum apa itu sistem bus? Ada berapa jenisnya? Untuk lebih, yuk perhatikan penjelasan singkat ini. PENGERTIAN SISTEM BUS Sistem bus merupakan sistem di mana komponen-komponen …